Terima kasih dan apresiasi kepada Pemkab Toba melalui Dinas PUTR
- Saturday, 20 July 2024 - 12:00
Terima kasih dan apresiasi kepada Pemkab Toba melalui Dinas PUTR yang telah gerak cepat tangani longsor bahu Jalan Somba Debata Kelurahan Balige III, Kecamatan Balige, ungkap warga setempat Radot Sianipar.
Kini sudah bisa dilalui oleh masyarakat yang melintas dijalan tersebut, namun agar tetap berhati-hati saat melintas.
Tinggalkan komentar