Gedung Basarnas Toba Diresmikan Di Kecamatan Ajibata.
Gedung Basarnas pencarian dan pertolongan diresmikan oleh Sestama Basarnas dan pemerintah Toba . Acara nerlangsung di pelabuhan penyeberangan Ajibata rabu (11/03/2020). Dalam sambutanya Wakil Bupati Toba Hulman Sitorus menyampaikan ucapan selamat datang dan terima kasih kepada bapak Dianta Bangun…